Dirgahayu Republik Indonesia Ke-78 Tahun 2023 "Terus Melaju Menuju Indonesia Maju"

Artikel

Pemilihan Langsung Pengisian Keanggotaan BPD Unsur Keterwakilan Perempuan

24 Desember 2019 12:17:49  Administrator  1.082 Kali Dibaca  Berita Desa

(Kranggan, 21/12/2019) Pada Hari Sabtu, 21 Desember 2019 dilakukan Pemilihan Langsung Pengisian Keanggotaan BPD Desa Kranggan. TPS dibuka pukul 08.00 – 12.00 WIB. Calon Anggota BPD yang berhak dipilih adalah Ibu Siti Fatimah dari Pedukuhan VIII dan Ibu Rusmiyati dari Pedukuhan VI. Animo masyarakat cukup tinggi, terbukti dari DPT sejumlah 952 orang dan DPTb sejumlah 2 orang, jumlah pemilih adalah 516 orang. Setelah masa pencoblosan selesai dilakukan, pada pukul 13.00 WIB langsung dilakukan penghitungan suara. Calon terpilih BPD Unsur Keterwakilan Perempuan adalah Ibu Siti Fatimah dengan jumlah suara sebanyak 285. Proses pemilihan langsung pengisian keanggotaan BPD juga dimonitor oleh Pihak Kecamatan, Danramil Galur, Bhabinkamtibmas Desa Kranggan, Kepala Desa Kranggan, dan Anggota BPD.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Peta Desa

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Sepaten, Kranggan, Galur, Kulon Progo
Kalurahan : KRANGGAN
Kecamatan : GALUR
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55661
Telepon :
Email : pemerintahdesakranggan@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:66
    Kemarin:180
    Total Pengunjung:116.988
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:44.203.235.24
    Browser:Tidak ditemukan

Arsip Artikel

05 Maret 2019 | 25.448 Kali
Sejarah Desa
08 Juli 2019 | 24.137 Kali
Maklumat PPID
05 Maret 2019 | 24.051 Kali
Pemerintah desa
05 Maret 2019 | 24.036 Kali
Profil
05 Maret 2019 | 23.995 Kali
Profil Wilayah Desa
05 Maret 2019 | 23.962 Kali
Data Desa
08 Juli 2019 | 23.920 Kali
Aduan

Statistik SID